Selalu ada untukmu

Aku ingin terus menulis
tanpa harus menangis

Aku ingin bahagia
tanpa perlu tertawa
dan aku ingin bercanda
tanpa ada luka

Tetaplah bersamaku
berjuang melawan waktu
dengan belajar dari masa lalu
dan aku selalu ada untukmu

05/11/2016

Comments